Cara Membuat Es Campur Santan

Cara membuat es campur santan, es campur adalah salah satu minuman khas Indonesia yang cara membuatnya dengan mencampurkan berbagai jenis bahan dalam sirop manis. Bahan yang dijadikan bahan biasanya berasa manis atau masam.

Es campur dapat dijumpai di berbagai daerah di Indonesia dengan rasa dan bahan yang berbeda. Oleh karena itu daerah asal dari es campur sulit ditentukan. Selain itu, bahan lain yang digunakan untuk membuat es campur ialah cincau, susu, cendol, dan kacang merah.

Es campur selain sebagai pelepas dahaga juga bisa dijadikan sebagai makanan penutup setelah makan makanan berat. Es yang terdiri dari aneka buah dan manisan lainnya ini identik sebagai salah satu minuman khas nusantara. Mesin pengupas kelapa.

Komponen utama resep es campur sebenarnya tidak menentu karena ada banyak varian penyajian minuman ini. Pada umumnya es campur terdiri dari beberapa potongan nagka, kelapa muda, alpukat, cincau, dawet, kolang-kaling, dan lain sebagainya.

Beberapa daerah mungkin mempunyai bahan yang tidak dijumpai di daerah lain. Sebagai contoh es campur Medan memakai kacang merah, sagu, biji delima sebagai bahan pembuatannya. Contoh lain adalah es campur Jakarta yang memakai daging kelapa dan tape singkong sebagai bahan pembuatannya.

Selain cara pembuatannya mudah, es campur banyak diminati. Oleh karena itu, banyak yang menjual minuman ini. Mulai dari warung, sampai restoran. Sampai hari ini pun, es campur masih banyak peminatnya. Dari kaum muda sampai tua.

 

Cara Membuat Es Campur Santan

Bahan-Bahan :

  • Santan dari setengah kelapa.
  • Gula Merah 150 gram.
  • Gula Pasir 2 Sendok Makan.
  • Garam setengah sendok teh.
  • Daun Pandan 2 helai.
  • Cendol hijau 150 gram.
  • Cincau 100 gram.
  • Mutiara 150 gram.
  • Roti Tawar 3 lembar dipotong kecil-kecil.
  • Es batu secukupnya.

Langkah-Langkah :

  • Masak santan menggunakan kuali dengan api kecil sambil diaduk-aduk.
  • Masukkan gula merah, gula pasir dan garam
  • Aduk hingga gulanya larut
  • Masukkan daun pandan yang dipotong-potong
  • Setelah agak mendidih, matikan kompor dan angkat
  • Siapkan wadah
  • Masukkan cendol hijau, cincau, mutiara, roti, es batu di wadah tersebut
  • Masukkan kuah santan gula merah
  • Tambahkan setelah susu kental manis dan aduk.
  • Siap disajikan.

 

Manfaat Es Campur

1. Meningkatkan Fungsi Otak

Manfaat es campur yang pertama adalah meningkatkan fungsi otak. Kandungan tersebut ternyata berfungsi meningkatkan fungsi otak. Oleh karena itu, anak-anak sebenarnya tidak masalah jika mengonsumsi es campur asalkan tidak berlebihan sehingga tidak mengakibatkan flu.

2. Menjaga Sistem Kekebalan Tubuh

Manfaat es campur yang berikutnya dan tak kalah pentingnya adalah menjaga sistem kekebalan tubuh. Manfaat tersebut berasal dari kandungan vitamin C pada minuman ini. Es campur termasuk minuman yang kaya akan vitamin C.

Salah satu bahan es campur yang paling banyak mengandung vitamin C adalah kolang-kaling. Selain itu, aneka buah pada minuman ini juga memberikan asupan vitamin C yang baik untuk sistem imun.

3. Menjaga Kesehatan Tulang

Siapa sangka kalau mengonsumsi es campur dapat menjaga kesehatan tulang? Manfaat ini didapatkan dari kalsium. Kandungan kalsium pada es campur terdapat pada kolang-kaling dan agar-agar. Oleh karena itu, Sweet Couple jangan lupa menggunakan agar-agar dan kolang-kaling ketika meracik resep es campur ala rumahan.

4. Menyembuhkan Diare

Manfaat es campur yang satu ini belum banyak diketahui orang. Es campur ternyata dapat menjadi alternatif obat untuk mengurangi diare. Cincau hitam yang ada pada minuman ini tentunya dapat mengobati masalah pencernaan, terutama diare.

Itulah 4 manfaat es campur untuk kesehatan yang sangat penting. Manfaat tersebut sangat bervariasi dalam meningkatkan kesehatan dan menyembuhkan beberapa masalah kesehatan.

Leave a Comment